Prediksi Bola

Prediksi ATALANTA vs RB LEIPZIG 14 April 2022 Jam 23.45 WIB

Beritabola.News – Ajang Liga Eropa akan memanas di tengah pekan ini. Sama seperti Liga Champions Eropa, ajang Liga Eropa juga masuk leg kedua babak 8 besar. Tengah pekan  ini, serentak akan digelar laga dalam leg kedua babak 8 besar.

Pada tengah pekan ini, Atalanta menjamu RB Leipzig dalam leg kedua babak 8 besar ini. Leg pertama lalu, berakhir dengan skor imbang. Leg kedua ini akan digelar dikandang dari Atalanta.

  • Kekuatan Tim

Tim tuan rumah, Atalanta, meraih hasil cukup baik di leg pertama lalu. Atalanta menahan imbang RB Leipzig dengan skor 1-1. Hasil imbang ini menguntungkan Atalanta karena akan bermain dikandang sendiri pada leg kedua ini.

Namun, Atalanta tersandung di akhir pekan lalu. Atalanta kalah 1-2 dari Sassuolo. Hasil ini kian membuat Atalanta menjauh dari zona 4 besar di Serie-A. Menjadi juara di Liga Eropa, menjadi kesempatan bagi Atalanta untuk kembali lolos ke ajang Liga Champions Eropa.

Belajar dari 2 laga terakhir, lini pertahanan Atalanta harus bermain lebih solid. Atalanta memiliki skuad tak kalah dengan RB Leipzig. Bermain dikandang sendiri, Atalanta akan bermain dengan kepercayaan diri yang naik. Motivasi pemain Atalanta selalu naik saat bermain dikandang sendiri.

Tim tamu, RB Leipzig, gagal menang di leg pertama lalu. RB Leipzig hanya bermain imbang 1-1 saat menjamu Atalanta. Mau tidak mau, RB Leipzig harus menang di leg kedua nanti.

Akhir pekan lalu, RB Leipzig menang 3-0 atas Hoffenheim. Kemenangan ini membuat RB Leipzig kian kokoh di zona 4 besar. Kemenangan atas Hoffenheim tadi menjadi modal baik sebelum melawan Atalanta.

RB Leipzig memiliki kondisi tim lebih baik dari Atalanta. RB Leipzig diuntungkan dengan form Atalanta yang sedang menurun. RB Leipzig berpeluang menang di laga ini.

  • Rekor Pertemuan
Lihat Juga:  Prediksi AC MILAN vs LIVERPOOL FC 08 Desember 2021 Jam 03.00 WIB

Kedua klub belum punya prestasi membanggakan di ajang ini. Prestasi terbaik RB Leipzig hanya sampai babak semifinal Liga Champions Eropa. Sementara itu, Atalanta hanya sampai babak 8 besar di Liga Champions Eropa.

Faktor sejarah tadi, membuat kedua klub ini jarang pernah bertemu sebelumnya. Sepanjang sejarah, kedua klub ini baru bertemu sekali.

Pertemuan tadi terjadi di leg pertama babak 8 besar lalu. Atalanta menahan imbang RB Leipzig dengan skor 1-1. Hasil ini membuat peluang kedua klub ini untuk lolos ke babak semifinal punya peluang yang sama.

  • Tren Permainan

Atalanta memiliki tren permainan kurang baik menjelang laga ini. Atalanta sulit konsisten menang. Atalanta kini terlempar dari zona 4 besar di Serie-A.

Pada lima laga terakhir, Atalanta hanya meraih 2 kali menang, sekali imbang dan 2 kali kalah. Tiga laga terakhir, Atalanta gagal menang. Bahkan, Atalanta kalah 2 kali dalam 3 laga terakhir. Akhir pekan lalu, Atalanta kalah 1-2 dari Sassuolo.

Berbeda dengan Atalanta, RB Leipzig memiliki tren permainan yang lebih konsisten menang. RB Leipzig masih bertahan di zona 4 besar. RB Leipzig bersaing dengan Hoffenheim, Koln dan Freiburg dalam perebutan masuk zona 4 besar di klasemen akhir Bundesliga.

Pada lima laga terakhir, Leipzig meraih 3 kali kemenangan dan 2 kali imbang. RB Leipzig terakhir menang 3-0 atas Hoffenheim. RB Leipzig punya modal baik sebelum melawan Atalanta di leg kedua ini.

Head to head ATALANTA vs RB LEIPZIG :

08/04/22 : RB Leipzig 1 – 1 Atalanta

Lima Pertandingan Terakhir Dari ATALANTA :

17/03/22 : Bayer Leverkusen 0 – 1 Atalanta

21/03/22 : Bologna 0 – 1 Atalanta

03/04/22 : Atalanta 1 – 3 Napoli

07/04/22 : RB Leipzig 1 – 1 Atalanta

10/04/22 : Sassuolo 2 – 1 Atalanta

Lima Pertandingan Terakhir Dari RB LEIPZIG :

Lihat Juga:  Prediksi MANCHESTER UNITED FC vs LIVERPOOL FC 25 Januari 2021 Jam 00.00 WIB

14/03/22 : Greuther Fürth 1 – 6 RB Leipzig

20/03/22 : RB Leipzig 0 – 0 Eintracht Frankfurt

02/04/22 : Borussia Dortmund 1 – 4 RB Leipzig

07/04/22 : RB Leipzig 1 – 1 Atalanta

11/04/22 : RB Leipzig 3 – 0 Hoffenheim

Prediksi Starting XI Dari ATALANTA vs RB LEIPZIG :

ATALANTA (3-4-3) :  J. Musso; M. Demiral, Palomino, B. Djimsiti; D. Zappacosta, M. Pessina, M. Passalic, Maehle; Ilicic, L. Muriel, R. Malinovskyi.

Pelatih : G. Gasperini.

RB LEIPZIG (4-2-3-1) : P. Gulácsi; Angelino, V. Orban, M. Simakan, N. Mukiele; T. Adams, K. Kampl; C. Nkunku, A. Haidara, E. Forsberg; André Silva.

Pelatih : D. Tedesco.

Prediksi Skor Dari ATALANTA vs RB LEIPZIG :

ATALANTA 2 – 2 RB LEIPZIG

Handicap :  0 : 1/4

Tips : RB LEIPZIG

Kaila Sherly
BeritaBola.News adalah Situs Berita Bola, Prediksi Bola, Prediksi Parlay, Terupdate dan Terlengkap.
https://beritabola.news