Prediksi Bola

Prediksi BRASIL vs SPANYOL 07 Agustus 2021 Jam 18.30 WIB

Beritabola.News – Setelah 3 pekan berlangsung, persaingan cabang sepakbola Olimpiade Tokyo terus memanas. Cabang sepakbola Olimpiade Tokyo sudah masuk final. Dua tim yang masuk babak final merupakan tim paling kuat sejauh ini.

Final ideal ini mempertemukan Brasil melawan Spanyol. Dua tim ini menjadi favorit untuk menjadi juara. Materi pemain kedua tim ini sama mewahnya.

  • Kondisi Tim

Seleccao, julukan dari Brasil, sukses melewati lubang jarum di babak semifinal lalu. Melawan Meksiko, Brasil menang melalui babak adu penalti. Pada waktu normal, kedua tim ini berbagi hasil imbang 0-0.

Brasil datang dengan skuad yang cukup mumpuni. Brasil bermain lebih solid di ajang ini. Tak sekedar bermain menyerang, lini pertahanan Brasil juga cukup solid.

Beberapa pemain Brasil sudah bermain di kompetisi Eropa. Brasil juga sudah memiliki mental yang kuat dan teruji. Brasil lebih percaya diri menatap laga uji coba ini.

Tim penantang, Spanyol, terus melaju cukup mulus di ajang ini. Spanyol sukses menaklukan tim tuan rumah, Jepang, di babak semifinal. Spanyol menang dengan skor 1-0 melalui gol dari Asensio diwaktu tambahan waktu.

Sejak Olimpiade Tokyo digelar, Spanyol datang dengan skuad paling mewah. Tercatat, ada 6 pemain pemain Timnas Spanyol senior yang membela skuad Olimpiade ini. Pemain seperti Pedri, Unai Simon, Dani Olmo, Pau Tores hingga Eric Garcia. Selain itu, masih ada 2 pemain muda dari Real Madrid, yaitu Asensio dan Vallejo.

Tak kalah dengan Brasil, Spanyol punya lini pertahanan yang solid. Dua palang pintu Spanyol sudah berkompetisi di Eropa. Spanyol punya peluang besar untuk menang di laga ini.

  • Rekor Pertemuan

Dalam kelompok usia senior, kedua negara ini cukup sering bertemu. Namun, dalam kelompok usia dibawah 23 tahun, kedua tim ini belum pernah bertemu sebelumnya. Sepanjang sejarah, kedua tim ini belum pernah bertemu sebelumnya.

Lihat Juga:  Prediksi ARSENAL vs BURNLEY 23 Januari 2022 Jam 21.00 WIB

Bisa dibilang, laga ini menjadi perdana mempertemukan kedua tim ini dalam kelompok usia 23 tahun. Spanyol sendiri terakhir kali medali emas sepakbola di Olimpiade 1992 lalu. Sementara itu, Brasil merupakan juara bertahan di Olimpiade Tokyo ini.

  • Tren Permainan

Brasil bisa melewati hadangan tim di babak sebelumnya dengan baik. Brasil sudah bertanding 5 kali di ajang ini. Brasil sejauh ini belum terkalahkan dalam ajang ini.

Tercatat, Brasil meraih 3 kali kemenangan dan 2 kali imbang. Sepanjang ajang ini, Brasil tampil cukup solid. Dalam 5 laga tadi, jala Brasil hanya kebobolan 3 gol saja.

Berbeda dengan Brasil, Spanyol sempat tertatih-tatih dalam ajang ini. Melawan tim non unggulan, Spanyol sempat gagal menang. Sama seperti Brasil, Spanyol belum terkalahkan dalam ajang ini.

Spanyol meraih 3 kemenangan dan 2 kali imbang. Spanyol sempat gagal menang saat melawan tim dari Amerika Selatan, Argentina. Spanyol kemungkinan sudah belajar banyak atas kegagalan tadi. Brasil pun berasal dari kawasan Amerika Selatan.

Head to head BRASIL vs SPANYOL :

Belum Pernah Bertemu Sebelumnya.

Lima Pertandingan Terakhir Dari  BRASIL :

22/07/21 ; Brazil U23 4 – 2  Germany U23

25/07/21 : Brazil U23 0 – 0  CΓ΄te d’Ivoire U23

28/07/21 : Saudi Arabia U23 1 – 3 Brazil U23

31/07/21 : Brazil U23 1 – 0 Egypt U23

03/08/21 : Brazil U23 P 0 – 0 Mexico U23

Lima Pertandingan Terakhir Dari SPANYOL :

22/07/21 : Spain U23 0 – 0 Egypt U23

25/07/21 : Australia U23 0 – 1 Spain U23

28/07/21 ; Argentina U23 1 – 1 Spain U23

31/07/21 : Spain U23 E 5 – 2  CΓ΄te d’Ivoire U23

03/08/21 : Japan U23 0 – 1 Spain U23

Prediksi Starting XI Dari BRASIL vs SPANYOL :

BRASIL ( 4-2-3-1) :  Santos ; Arana, Diego Carlos, Graca, Abner; Douglas Luis, Reinier; Menino, Dani Alves, Malcom; Richarlison.

Lihat Juga:  Prediksi Malaga vs Las Palmas 11 Oktober 2020 Jam 21.00 WIB

SPANYOL ( 4-3-3) :  Unai Simon; Miranda, Pau Torres, Eric Garcia, Oscar Gil; Cebalos, Pedri, Zubimendi; Asensio, Dani Olmo, Mikel Oyarbazal.

Prediksi Skor Dari BRASIL vs SPANYOL :

BRASIL 1 – 0 SPANYOL

Handicap :  0 : 0

Tips : BRASIL

Kaila Sherly
BeritaBola.News adalah Situs Berita Bola, Prediksi Bola, Prediksi Parlay, Terupdate dan Terlengkap.
https://beritabola.news